5 Hal Yang Membuat Masakan Ayam Kampung Terasa Lembut Ketika Dimakan

Ayam Goreng Kampung

Ayam kampung merupakan salah satu ternak unggas yang hidup disekitar masyarakat pemukiman atau bisa dikatakan salah satu ternak unggas berjenis Ras Lokal. Ayam Kampung pada umumnya dikenal dengan dagingnya yang lebih sehat dibanding dengan ayam jenis lainnya hal itu karena ayam kampung pada umumnya mereka hidup secara alami dan memakan bahan-bahan organik. tetapi sifat alot pada daging Ayam Kampung membuat beberapa orang malas memakannya bahkan mengolahnya karena cara pengolahannyapun harus menggunakan teknik khusus untuk mendapatkan tekstur daging yang lembut dan menyita waktu lebih banyak.

Berikut 5 hal yang membuat tekstur daging Ayam Kampung menjadi lebih lembut ketika dimakan

1. Menggunakan buah nanas

Buah Nanas

Buah nanas merupakan salah satu bahan yang dapat digunakan untuk mengolah daging agar menjadi empuk. penggunaan nanas untuk mengolah daging bisa menggunakan daging buannya secara utuh untuk dicampurkan dan diaduk dengan daging ayam kampung. caranya yaitu dengan menghaluskan daging nanas dengan cara di blender lalu dilumuri pada daging ayam mentah, atau juga dimaksak bersama dengan daging menjadi masakan tertentu. fungsi nanas pada pengolahan daging ayam kampung ini karena terdapat kandungan yang disebut bromelain yang ada pada buah nanas sehingga membuat daging pada daging ayam kampung menjadi empuk.

2. Menggunakan daun pepaya

Daun Pepaya

Getah pepaya yang berasal dari daun maupun buah pepaya muda terdapat kandungan ensim yang bernama enzim papain. enzim papain atau secara ilmiah bernama EC 3.4.22.2 adalah suatu enzim protease, enzim ini yang nantinya berfungsi untuk memisahkan beberapa molekul yang ada didalam daging

You may also like

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *