Beasiswa Penuh ke Luar Negeri: Panduan Lengkap Kuliah Gratis di China

Punya impian kuliah di luar negeri tapi terbentur masalah finansial? Jangan khawatir, negeri tirai bambu, alias China menawarkan berbagai jenis beasiswa yang bisa kamu coba nih! Beasiswa China di bawah ini terbuka untuk semua jenis jenjang pendidikan, termasuk S1, S2, S3, ataupun program non gelar. Tidak perlu takut tidak bisa berbahasa mandarin karena banyak universitas […]

Continue Reading

5 Rekomendasi Negara dan Beasiswa Studi di Eropa

Mendapatkan fasilitas pendidikan yang terbaik dengan international outlook tidak dapat dipungkiri merupakan mimpi sebagian besar pelajar, terutama pelajar di Indonesia. Benua Eropa menjadi salah satu destinasi utama pelajar untuk menuntut ilmu dan membangun karir. Berdasarkan data yang dilansir dari databoks tahun 2022, 19,1% pelajar Indonesia tengah menempuh pendidikan di Eropa. Berikut ini merupakan rekomendasi negara […]

Continue Reading

10 Cara Mendapatkan Beasiswa Luar Negeri Gratis

Cara mendapatkan beasiswa luar negeri secara gratis, menjadi impian bagi sebagian anak muda Indoensia. Zaman modern ini banyak sekali bermunculan youtuber Indonesia yang mengunggah kegiatan mereka berkuliah di luar negeri. Mereka menampilkan secara detail suasana belajar dan kehidupan sehari-hari disana. Tak lupa juga mereka berbagi tentang ilmu pengetahuan yang mereka pelajari, bahkan mereka sering kali […]

Continue Reading