Saat berwisata ke Jogja, tidak lengkap rasanya jika tidak mencicipi beragam kulinernya. Ragam kuliner Jogja yang legendaris wajib sekali untuk dicoba. Salah satu makanan khas yang sangat terkenal yaitu gudeg Jogja. Gudeg selalu menjadi pilihan utama untuk dicicipi bagi penggemar kuliner yang sedang berkunjung ke Jogja. Gudeg memiliki cita rasa yang cenderung manis dan gurih. […]
10 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Jogja, Bukan Hanya Gudeg dan Bakpia
Hi travelers! Pasti kamu sudah tidak asing lagi kan dengan daerah yang bernama Daerah Istimewa Yogyakarta? Daerah Istimewa Yogyakarta, atau biasa disebut juga Jogja, merupakan salah satu daerah di Indonesia yang memiliki destinasi wisata yang beragam, mulai dari wisata kuliner, tempat-tempat bersejarah, hingga wisata alamnya yang indah. Hal ini tentu membuat Jogja selalu ramai dengan […]