Rekomendasi Kegiatan “Me Time” yang Dapat Dilakukan Wanita untuk Mengembalikan Energi Journaling merupakan kegaiatan dimana kita menuliskan segala keresahan dan keluh kesah pada suatu notes, apapun bisa kalian curahkan tanpa filter. Ketika semua telah tercurahkan, pikiran dan hati akan terasa lebih lega. Banyak wanita selalu ingin secara langsung mengungkapkan perasaan yang dirasakan. Namun jika hal […]
Selain Konsumsi Obat Tidur, 5 Suara Pengantar Tidur Ini Bisa Bantu Kamu Cepat Terlelap
Oleh: Irfan Nurdiansyah Suara Pengantar Tidur Tidur adalah komponen penting dari kesehatan dan kesejahteraan kita. Namun banyak dari kita sering mengalami kesulitan untuk tidur nyenyak yang dapat mempengaruhi produktivitas, konsentrasi, dan kualitas hidup secara keseluruhan. Beberapa dari kita mungkin merasa stres, cemas, atau bahkan terganggu oleh pikiran yang terus berputar di kepala sebelum tidur. Untungnya […]